Penyusunan Dokumen Lingkungan di Pontianak

Our Story

Daftar Jenis Kegiatan yang wajib menyusun ANDAL LALIN

Posted at May 1, 2018 | By : | Categories : Penyusunan Dokumen Lingkungan di Pontianak | 0 Comment

Penilaian terhadap kewajiban memiliki ANDAL LALIN tercantum didalam  Lampiran I Peraturan Menteri Perhubungan Nomor 75 Tahun 2015 Tentang Penyelenggaraan Analisa Dampak Lalulintas. Dalam peraturan tersebut dijelaskan secara detail  mengenai besaran kegiatan yang wajib memiliki dokumen ANDAL LALIN. Peraturan ini diharapkan bisa menjadi pedoman bagi pemrakarsa dalam menentukan arah investasi yang akan di jalankan.  Sehingga aktivitas yang ada tidak menganggu ketertiban di lingkungan sekitar.

Jenis Kegiatan yang wajib menyusun andal lalin

kriteria wajib andal lalin-2

Leave a Comment